Khofifah Amari'a

Cara Menghitung RevPAR Hotel

RevPAR merupakan salah satu indikator yang banyak digunakan untuk melihat seberapa baik peforma dari sebuah hotel. RevPAR menjadi salah satu metrik utama untuk mengukur seberapa baik kinerja sebuah hotel. Angka RevPAR penting yang digunakan untuk memperkirakan total pendapatan kamar hotel yang tersedia dalam suatu periode atau waktu tertentu. Oleh karena …

Baca Selanjutnya »

Tips Monitoring dan Evaluasi Marketing Plan Hotel

Industri perhotelan di Indonesia kian hari kian kompetitif. Sangat penting bagi Anda pemilik bisnis perhotelan untuk memiliki rencana pemasaran yang efektif guna menarik perhatian dan minat calon tamu yang potensial. Namun, sekedar memiliki rencana pemasaran yang baik saja tidak cukup. Anda memerlukan monitoring dan evaluasi teratur untuk memastikan bahwa strategi …

Baca Selanjutnya »

Reservasi: Pengertian, Urgensi, Macam-macam, dan Media Transaksi

Istilah reservasi mungkin sudah tidak asing lagi di telinga Anda. Hampir semua bidang baik dalam konteks formal ataupun tidak seringkali memakai kata reservasi. Yup! Istilah reservasi seringkali digunakan bidang bisnis yang berkaitan dengan jasa. Hal ini erat kaitannya dengan persiapan pemesanan untuk sebuah jasa atau layanan. Reservasi dilakukan oleh seseorang …

Baca Selanjutnya »

Bagaimana Cara Menghitung Occupancy Hotel?

Istilah occupancy rate umum digunakan pada sistem pengelolaan hotel, selain itu juga dipakai di rumah sakit, panti jompo, rumah susun, dan sebagainya. Occupancy rate atau tingkat hunian menunjukan dengan jelas angka presentase antara jumlah kamar atau ruang yang sudah terisi atau digunakan dengan jumlah seluruh ruang pada keseluruhan bangunan. Occupancy …

Baca Selanjutnya »

Mengenal Sales Counter Hotel

Hampir setiap perusahaan pasti memiliki sales counter yang bertugas menjual produk di konternya. Staff tersebut memiliki tugas untuk melayani pembeli dengan baik sehingga mereka tertarik untuk membeli langsung di konter. Sales counter merupakan salah satu strategi yang dipakai oleh perusahaan untuk pemperoleh peningkatan penjualan secara langsung. Pengertian Sales Counter Sales …

Baca Selanjutnya »